Menu

Mode Gelap
Pemkab Lamsel Gelar Musrenbang Inovasi dalam Kalibrasi Sensor untuk Pertanian Presisi UKM Artala IIB Darmajaya Gelar Diksar IIB Darmajaya Resmi Luncurkan Prodi Teknologi Pangan Polsek Talang Padang Identifikasi Kebakaran Kebakaran Rumah di Gunung Alip Lampung Bersiap Menjadi Tuan Rumah Rakornas Aptikom 2025

Jawa Tengah

Tembok Rumah Runtuh Timpa Tiga Pekerja Bangunan

badge-check


					Tembok Rumah Runtuh Timpa Tiga Pekerja Bangunan Perbesar

(Inspiratif.co.id) — Slawi – Rumah salah seorang warga di Kota Slawi, Kabupaten Tegal Jawa Tengah, runtuh, yang mengakibatkan tiga orang luka-luka.

Peristiwa yang terjadi di Desa Tuwel Pedukuhan Babakan, Kecamatan Bojong, Kabupaten Tegal.

Menurut pemilik rumah, Nuridin (50), saat di mintai keterangan ia menduga akibat galian rumah di sebelahnya yang rencananya akan di bangun pondasi.

“Seharusnya para pekerja memahami bangunan rumah saya itu kan sudah lama” ujarnya.

Saat itu Minggu Pagi 22 Mei 2022 di perkirakan sekitar pukul 10.00, warga di ramaikan adanya rumah ambruk di samping kegiatan pembangunan rumah sebelahnya menurut beberapa saksi, Khosiin, Kartubi, Tolib dan Tohirin, mereka melihat kejadian ambruknya dinding rumah dan mengakibatkan ke tiga warga mengalami terluka.

“kami mendengar suara dari arah bangunan yang sedang di kerjakan “kedubrak” dan ternyata rumah Nuridin tetangga kami,” ujar salah satu dari mereka.

Dan dengan sigap warga setempat menghubungi BPBD kabupaten Tegal,tak beberapa lama kemudian dari PMI,Relawan tangguh Bojong mendatangi lokasi. Ketiga korban langsung di larikan ke RS dr.Soesilo Slawi untuk di beri pertolongan.

“Ada kemungkinan karena dalam tiga hari belakangan hujan terus menerus dan bangunan rumah yang sudah cukup tua,” jelas salah satunya.

Akibat kejadian itu kerugian pemilik rumah di perkirakan sekitar Rp.50.000.000. (*)

Facebook Comments Box

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Sungai Kemiri dan Sungai Gembung Meluap Banjiri Desa Kupu

18 Januari 2025 - 19:32 WIB

Pengurus DPC PDIP dan Simpatisan Rayakan HUT ke 52

17 Januari 2025 - 21:59 WIB

Barisan Marhaen Kader dan Simpatisan PDIP Kabupaten Tegal Tanda Tangan Jempol Darah

12 Januari 2025 - 12:22 WIB

HUT PDIP ke-52 Satyam Eva Jayate

11 Januari 2025 - 06:33 WIB

Warga Demo, Minta Kepala Desa Lepas Jabatan

6 Januari 2025 - 22:20 WIB

Trending di Daerah