(Inspiratif.co.id) — MADIUN — Sejarah baru bagi Persatuan Drumband Indonesia (PDBI) Provinsi Lampung terjadi pada kejuaraan nasional Drumband di Madiun, setelah Kontingen PDBI Lampung berhasil meraih medali emas pertama pada cabang Lomba Ketahanan dan Ketepatan Berbaris, Minggu 11-Desember-2022.