(inspiratif.co.id) – LAMPUNG UTARA, – Pasca usai perekrutan Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) beberapa waktu lalu, kini Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Lampung Utara, tengah membuka kesempatan bagi mereka yang memenuhi kualifikasi untuk Seleksi Calon Anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) untuk Pemilihan Umum tahun 2024.